Jajaran Bawaslu Mesuji Awasi Pendistribusian Logistik PANTARLIH
|
Dalam Rangka pengadaan pengawasan penyedian logistik Pemutakhiran daftar pemilih pemilu tahun 2024 di Sekretariat PPK Kecamatan Way Serdang, Dimulai pukul 15.00-15.30 WIB pada hari Sabtu tanggal 11 Februari 2024.
Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh KPU Kabupaten Mesuji.
Hadir dalam kegiatan tersebut Wahyu Hidayat, Adit selaku Staf KPU Kabupaten Mesuji.
Hadir dalam kegiatan tersebut seluruh anggota panitia pemilihan kecamatan (PPK)
1. Dwi Jayanti Intan Saputri Selaku ketua PPK
2. Andri Setiawan Selaku anggota PPK
3. Irfansyah Dwi Nanda Selaku anggota PPK
4. M. Najib Fadoli Selaku anggota PPK
5. Aswan Irfan Riansyah Selaku anggota PPK.
Dalam kesempatan tersebut Alan Setiawan, S.A.P Kordiv HPPHM Selaku anggota Panwascam Way Serdang didampingi oleh Else Elmatiana, S.A.N Selaku Staff teknis melaksanakan pengawasan.
Bentuk kegiatan pendistribusian dilakukan oleh PPK dengan cara, Anggota PPS Se-Kecamatan way Serdang mengambil di sekretariat PPK. Dibuktikan dengan menandatangani daftar logistik pantarlih.
Catatan:
Daftar Logistik Pantarlih
1. Rompi (133) Buah
2. Topi (133) Buah
3. Name Tag (133) Buah
- ATK :
4. - Pensil Stadtler (133) Buah
5. - Ballpoint Pilot (133) Buah
6. - Penggaris (Butterfly 30cm) (133) Buah
7. - Map Zipper Resleting (133) Buah
8. - Block Note A4 Paperline (133) Buah
9. - Papan Tulis (133) Buah
FORMULIR
1.- Model A daftar potensial (15.663) Lembar
2. - Model A Laporan Hasil Coklit (15.663) Lembar
3. - Model A tanda bukti terdaftar (15.663) Set
4. - Model A Stiker Coklit (15.663) Buah
5. - Model A Daftar Pemilih (15.663) Set
Tag
Pemilu
Pencegahan
Pengawasan
Publikasi